Minggu, 10 Juni 2012

Pengaturan VOL Size itu Sangat Penting Menghindari MC

Kenapa Pengaturan VOL Size itu Sangat Penting Menghindari MC ?

Langsung contoh saja ya :
(Perhitungan dibawah untuk Broker yang VOL SIZE 0,01 Nilainya $0,1 seperti FXDD.com atau broker-broker lainnya)

0,01 Itu Jika Loss 50 Pips itu Berarti Loss ( 0,1 * 50 Pips ) $5 Jadi jika Modal Anda $100. Kira-kira boleh ga pake VOL Size 0,01 ? BOLEH.

Nah kalo VOL SIZE 0,05 Itu Setara dengan $0,5 Per Pipsnya. Jadi Kalo Loss 50 Pips itu $25. Nah kalo Modal hanya $100 boleh ga VOL SIZE 0,05 ? ... BOLEH saja namun tidak di rekomendasikan karena 4x trading modal anda HABIS. Seandainya Ke-4 nya LOSS.

Memang semakin BESAR VOL SIZE Semakin besar UNTUNG/PROFIT dalam USD walau PIPS Sama.

VOL 0,01 jika dapat 50 pips itu = $5
VOL 0,05 jika dapat 50 pips itu = $25
VoL 0,5 Jika Dapat 50 Pips itu = $250.

Jadi VOL Itu menentukan juga PROFIT kita. Namun jika sembarangan bisa-bisa MODAL Ga Kuat dan terjadi LOSS.

Contoh saja FXDD itu Dibatasi MAX LOSS 70% Dari MODAL Bisa langsung Posisi MC.

MAX rekomendasi itu 5% Risk dari MODAL dalam 1x TRADING. Anggaplah modal anda $200 maka 5% nya adalah $10. Jadi Jika 1x trading SL tersentuh itu MAX $10 Resikonya.

Tapi Dengan REWARD Vs Risk anda baik andaikan 2:1 REWARD Vs Risknya.

Maka jika anda LOSS $10 maka anda bisa profit $20 jika TAKE PROFIT tersentuh.. dalam 10x trading, 6x LOSS. Jika Reward Anda minimal 2 itu anda akan tetap UNTUNG. Reward itu Rekomendasi 2:1. Tapi 3:1 juga boleh bahkan 4:1 juga tidak masalah tapi semakin besar REWARD semakin TP jarang tersentuh. Tapi tetap untung walau LOSS lebih besar dari WIN. Karena REWARD anda TINGGI!..

Trader Professional Luar Negeri rata-rata merekomendasikan MAX 5% RISK. Ada juga yang MAX 3% RISK ada juga yang MAX 2% Risk.. Tapi kita ambil yang MAX 5% Risk saja ya supaya tidak terlalu kecil profitnya. KECUALI Semakin besar MODAL di BALANCE itu boleh di PERKECIL MAX RISKNYA karena justru semakin SAFE Dan AMAN Dalam bertrading! :)

Oke, Jadi Perhatikan VOL SIZE Dan REWARD Vs RISKNYA supaya BALANCE anda AWET dan BERTUMBUH dan Terhindari Dari BANGKRUT/MARGIN CALL.
Salam Profit!

Jumat, 08 Juni 2012

Jadi KAYA Boleh, Tapi lewati dulu PROSES. :)

Jika Kaya melalui Prosesnya maka Disaat Kaya sudah SIAP MENTAL, BEKAL, TANTANGAN, KARAKTER KAYA Sudah JADI!.

Jika Kaya dengan Instan maka Disaat Kaya Akan SHOCK, Tidak Siap Menerima Godaan Sana-sini, karakter kaya belum ada. Biasanya akan BALIK lagi Ke KEJATUHAN Bahkan Lebih Parah lagi dari keadaan sebelumnya.. Mulai muncul penyakit ini, itu, dsbgainya.

Jadi KAYA Boleh, Tapi PROSES. :) .. Jangan terlalu BERNAFSU. Santai saja.. NIKMATI PROSESNYA, karena PROSES ini BEKAL Kita nanti disaat KAYA.. Tuhan sudah siapkan apa yang kamu Minta..

Tapi sayangnya beberapa orang tidak SIAP untuk menjadi KAYA Akibatnya Tuhan Tunda Kekayaan tersebut. Ketika kamu Siap, Tuhan pasti kasih tapi sekali lagi bukan kita yang menentukan WAKTUNYA tapi Itu Waktunya Tuhan. Dan yang Paling penting kita PERSIAPKAN diri kita dari sekarang untuk MELAYAKKAN Diri kita menjadi Kaya. :)

Ini seperti kita minta MOTOR ke ORANG TUA Kita. Padahal kita UMUR Masih misalkan 8 tahun. Minta MOTOR Kira-kira dikasih ga ? ... Pasti Orang tua bilang NANTI belum waktunya. Nanti saat sudah waktunya apa yang terjadi ? Tanpa kita SADARI si MOTOR itu tiba-tiba DIKASIH Karena Orang tua paling senang memberikan SURPRISE kepada ANAKNYA Apa yang anaknya sudah MINTA tanpa anak itu harus ngomong lagi.

Begitupun Tuhan. Persis, Disaat kita nanti sudah membutuhkan dan sudah siap.. Berkat pasti Hadir Sebagai SURPRISE untuk kita :) ..

Oke, Selamat Bertrading!...

Pentingnya Money Management

1x Trading Langsung MC. Berarti anda Perlu mempelajari Materi Money Management. Modal Risk Per Trading itu Max 5%. Bukan 70% karena 1x Trading bisa MC Sekaligus dan MODAL BALANCE Minimal rekomendasi itu $100.

Saat ini EUR/JPY saya mengalami juga Cut Loss. Dan ini menggunakan REAL Money Bukan Demo. Tapi tidak membuat saya PANIK atau STRESS. Tetep Enjoy / Santai Dan GARAP Lagi Signal Berikutnya, RELAX..

Kenapa saya bisa tetap RELAX ? Karena dulu saya pernah alami MC lebih dari 55 juta rupiah LIVE Dalam 1 Hari, Loss terus dan terus.. Sehingga sudah terbiasa dan sekarang tidak takut lagi, tapi bukan berarti Nekat.. hanya sekarang di manajemeni supaya kesalahan yang lalu tidak terulang lagi oleh anda. :) .. 




Seorang Trader yang BARU Terjun ke FOREX Pasti " TAKUT " Yang namanya " LOSS ".. Loss adalah sesuatu hal yang sangat MENYERAMKAN, dan banyak trader pemula menghindari yang namanya LOSS.

Seorang Trader Professional Terjun ke FOREX Karena " SUDAH TERBIASA " yang namanya " LOSS ". Sehingga " TAHU CARA YANG BENAR " bagaimana MANAJEMEN LOSS ini dilakukan sehingga PROFIT LEBIH Besar RISK Lebih Kecil. Sekali lagi, Seorang Trader PRO melihat LOSS tapi tidak dihindari melainkan di MANAJEMENI.

Seorang Trader Pemula yang Mencoba Melompat Menjadi Trader Professional memang jadi " tidak takut RISK " tapi Malah NEKAD Bertrading dengan meresikokan RISK lebih BESAR dari Profit. Akibatnya rata-rata trader seperti ini MC (MarginCall/Dana Habis).

Ada juga yang namanya BLIND TRADER. Tidak tahu RENCANA TRADING, Tidak Tahu MANAJEMEN TRADING, Tidak Tahu Sistem Trading bagaimana RISK lebih KECIL dan REWARD Lebih Besar, Tidak Mengerti Pola TIMEFRAME, Tidak Tahu Pola CANDLE, Tetapi Hanya Andalkan EXPERT ADVISOR & INDIKATOR Saja. Sehingga bertrading tidak tahu arah.. ( Jika anda bertrading dengan blind trader ini pasti trading anda akan sama-sama terjun ke jurang ).

Lalu bagaimana SOLUSINYA ?

BERTAHAP.. jika anda trader baru. Melangkahlah sedikit demi sedikit. KENALILAH PASAR dengan TERJUN LANGSUNG. CATAT & KOREKSI Dimana kesalahannya.

Jangan Ikut-Ikutan melihat bagaimana " TRADER-TRADER " Lainnya bisa hasilkan RATUSAN PIPS Sehari, " RIBUAN USD " Perhari. Karena LEVEL mereka BERBEDA.

Tapi mereka pun SAMA sudah melewati PROSES diposisi anda saat ini sehingga mereka sekarang tinggal memetik BUAHNYA.

Begitupun Anda. BERSABAR dan yang penting TERUS MELANGKAH!...

Selamat Belajar dan Jangan Patah Semangat!.. Terus Mencoba Dan Banyak PRAKTEK... TERUS ALAMI dan PERBAIKI dan jangan lupa selalu BERDOA!.


Oke, Tetap Semangat Dan Salam Profit!.. Peluang Masih Banyak!

3 Hal Mencapai Kesuksesan Bertrading FOREX:

1. Menggunakan Sistem yang SIMPLE, Gak Perlu Beribet / Komplex.. Yang penting itu Kuncinya di REWARD VS RISK. Gunakan Minimal 2:1.

Tidak ada Sistem yang mampu mengalahkan Pasar 100%. Meski Itu EXPERT ADVISOR Sekalipun!..

2. Konsisten Menggunakannya Terus Dan Terus Dilakukan.. Saat bertrading lagi jangan berubah sistem. Terus pakai.. Jikalau LOSS jangan BERUBAH SISTEM. Selama REWARD Vs Risk anda BAIK Anda akan AMAN!..

Konsep Reward Vs Risk ini ibaratnya seperti SIMPANAN & HUTANG.

Jikalau Reward Anda 2 ( Ini SIMPANAN Anda 2).. Risk Anda 1 ( Utang Anda 1)..

Trading ke 1. Anda WIN. Andaikata Win nya itu $20.
Trading ke 2. Anda WIN. Anda Win lagi $20.
Trading ke 3. Eh Anda Loss. Anda Rugi $10. Tapi Total Anda WIN Sebelumnya itu sudah $40 dan Eh Anda PUNYA utang Alias LOSS $10. Berarti anda masih punya SIMPANAN $30.
Trading ke 4. Anda loss lagi $10. Berarti Simpanan Anda sekarang jadi $20.
Trading ke 5. Anda WIN lagi. Anda memiliki SIMPANAN Sekarang menjadi $40.
Trading ke 6. Anda WIN lagi. Sekarang simpanan anda menjadi $60.

Dstnyaa.... Ini Konsepnya seperti ini. BALANCE anda akan AWET Dan STABIL.

Beda dengan SCALPING . ini Risk Lebih Besar dari REWARD. Berarti anda MEMPERTARUHKAN HUTANG Lebih Besar Dari SIMPANAN.

Akibatnya " NGUMPULIN Simpanan Dikit demi Dikit, Sekali HUTANG Ga Kepalang Bisa Semua Simpanan Anda Diambil Semuanya.. " Nah ini gak sehat. BALANCE anda pun gak sehat jadinya. Di Kehidupan nyata pun anda bisa jadi banyak hutang kalo misalkan KONSEP SCALPING anda terus pakai :D.... ( Hahaha... becanda kalo ini)..

Jadi Ingat konsep Diatas ya :) ...

3. Money Management yang Ketat MAX 5% RISK.. Hal yang paling Sulit dibagian ini karena apa ? STOP LOSS tidak bisa selalu FIX misalkan 40 Pips.

30 Pips terus dan terus.. Ini MUSTAHIL.. kadangkala jangkauan SL nya 40 pips. Nanti 70 Pips, nanti 35 pips. Tergantung KONDISI CANDLE.. Ini berubah-rubah..

Nah, PERTANYAANNYA Itu " Gimana caranya supaya meski SL berubah-rubah tapi RISK tetap 5% ? ".. Pake SOFTWARE MONEY MANAGEMENT.. Anda bisa cari di internet/forum silahkan. Atau jika anda ingin pesan Software Money Management Premium di FBISignalPro.com silahkan ada juga tersedia.

Diatas Hal yang selama ini saya PELAJARI dan ANALISA dan mencoba berbagai trading sistem. Ternyata KUNCINYA HAL DIATAS..

" Jika anda pernah membaca buku Dr Alexander Elder yang mewawancarai 16 TRADER Dari Berbagai Belahan Dunia yang sudah memiliki Dana INVESTASI Diatas 2 Milyar Lebih di Tradingnya KONSEPNYA Tidak jauh berbeda Konsepnya diatas.

Mereka STABIL Menggunakannya terus dan terus, sehingga EMOSI pun jadi tidak terpengaruh karena punya PLANNING yang BAIK!..

Oke, Semoga Bermanfaat Dan Salam Profit!...